KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

Daftar Berita

Produktivitas Kentang Kerinci Naik 8,76%, Kementan Dorong Perluasan Pasar dan Hilirisasi
Kerinci - Produktivitas kentang di Kabupaten Kerinci pada 2025 tercatat meningkat 8,76 persen, mendorong kenaikan produksi dan pasokan ke pasar. Menyikapi capaian tersebut, Kementerian Pertanian mendorong perluasan akses pasar dan penguatan hilirisasi agar peningkatan produksi di tingkat petani dapat diikuti dengan kenaikan nilai tambah dan pendapatan petani.
Lindungi Peternak Rakyat, Ketua Komisi IV Ingatkan Pentingnya Penguatan Pengendalian Penyakit Hewan
Yogyakarta - Ketua Komisi IV DPR RI Siti Hediati Soeharto, atau yang lebih dikenal dengan nama Titiek Soeharto, menegaskan pentingnya penguatan pengendalian Penyakit Hewan Menular Strategis (PHMS) untuk menjaga produktivitas ternak sekaligus melindungi keberlanjutan usaha peternak rakyat.
Mentan Amran Tegaskan Pers Sebagai Pilar Demokrasi Sekaligus Mitra Swasembada Pangan*
Bogor - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa insan pers, termasuk Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), memiliki peran strategis sebagai pilar demokrasi sekaligus mitra negara dalam mendukung swasembada pangan dan menjaga stabilitas serta pertahanan nasional. Hal tersebut disampaikan Mentan Amran saat menjadi narasumber dalam Retreat PWI Tahun 2026 di Bogor, Jawa Barat, Jumat (30/01/2026).
Sukses Ukir Sejarah Swasembada Pangan, Mentan Amran Tuai Pujian Tokoh Pertanian Nasional
Jakarta — Menteri Pertanian Republik Indonesia periode 2000–2004, Prof. Bungaran Saragih, menilai capaian Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman di sektor pangan nasional sebagai langkah strategis, khususnya dalam menjaga swasembada beras dan memperkuat ketahanan pangan nasional.
Waspadai Potensi Banjir Musim Hujan 2026, Kementan Perkuat Antisipasi dan Pendampingan Petani
Jakarta – Kementerian Pertanian (Kementan) mengimbau pemerintah daerah dan seluruh pemangku kepentingan pertanian untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi banjir pada Musim Hujan (MH) di awal 2026. Langkah ini dinilai krusial untuk mengamankan produksi tanaman pangan nasional sekaligus menjaga keberlanjutan program swasembada pangan.
Revamping Pabrik-2 Pupuk Kaltim, Mentan Amran: Efisiensi 16 Persen, Dorong Lompatan Produksi dan Ketahanan Pangan
Bontang – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menghadiri peresmian Revamping atau peremajaan Ammonia Pabrik -2 PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim), anak usaha PT Pupuk Indonesia Holding Company (PIHC), di Bontang, Kalimantan Timur, Kamis (29/1/2026). Mentan Amran menyampaikan bahwa peresmian ini menjadi tonggak penting dalam penguatan industri pupuk nasional yang lebih efisien, modern, dan berkelanjutan guna menopang swasembada pangan.
Sidak Pasar Tagog, Mentan Amran: Tak Ada Toleransi Harga di Atas HET
Bandung Barat – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak ada toleransi terhadap pedagang yang menjual pangan di atas Harga Eceran Tertinggi (HET) saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Tagog, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Rabu (28/1/2026).
Mentan Amran Tunjukkan Kepedulian, Serahkan Santunan untuk Keluarga Prajurit Marinir yang Gugur
Jakarta — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menunjukkan kepedulian mendalam terhadap keluarga prajurit Korps Marinir TNI AL yang gugur dalam tugas. Kepedulian tersebut diwujudkan melalui penyerahan santunan kepada keluarga korban yang berlangsung di Markas Besar Korps Marinir (Mabes Marinir), Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (28/1/2026).

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset