KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

Daftar Berita

Gelar Rakor Dengan Puluhan Provinsi, Mentan Apresiasi Para Petani
Jakarta - Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengapresiasi kerja keras para petani di seluruh Indonesia. Kata dia, apresiasi ini perlu diberikan karena mereka sukses melakukan cocok tanam Musim Tanam (MT) 1 dengan peningkatan produksi yang luar biasa.
Peserta yang Lulus Seleksi Tahap Kedua JPT Madya Kementerian Pertanian Nomor 2000/KP.290/A/06/2020
Peserta yang Lulus Seleksi Tahap Kedua JPT Madya Kementerian Pertanian Nomor 2000/KP.290/A/06/2020
Pendaftaran Seleksi Terbuka dan Kompetitif JPT Pratama Kementerian Pertanian Nomor 1893/KP.290/A/06/2020
Pendaftaran Seleksi Terbuka dan Kompetitif JPT Pratama Kementerian Pertanian Nomor 1893/KP.290/A/06/2020
Komisi Informasi Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik Kementan
Jakarta – Komisi Informasi Pusat (KIP) mengapresiasi keseriusan Kementerian Pertanian (Kementan) dalam mengelola keterbukaan informasi publik. Hal tersebut diungkapkan Wakil Ketua KIP, Hendra J. Kede pada Webinar bertajuk Inovasi Pelayanan Informasi Publik Kementerian Pertanian di Masa Pandemi Mendukung Pertanian Maju, Mandiri dan Modern yang digelar Kementerian Pertanian, Jum’at, (5/6).
Mentan Ajak Petani Subang Manfaatkan Alsintan dan KUR
SUBANG – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengajak para petani di Kabupaten Subang untuk memanfaatkan KUR dan memaksimalkan penggunaan alsintan. Ajakan itu disampaikan dalam kunjungannya di Subang, Jawa Barat, Sabtu (06/06/2020). Sebelumnya, Mentan singgah di Karawang.
Sambangi Karawang, Mentan Panen Padi dan Serahkan Bantuan
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo melakukan kunjungan kerja ke dua daerah di Jawa Barat, Subang dan Karawang, Sabtu (06/06/2020). Karawang menjadi daerah pertama yang dikunjungi. Mentan SYL melakukan panen padi serta memberikan sejumlah bantuan, seperti Alsintan , Asuransi dan KUR.
Awali "New Normal", 12 Ton Nanas Jateng Diekspor Perdana ke Jeddah
Semarang -- Pemberlakukan kondisi pembukaan pembatasan secara bertahap atau "new normal" telah memberikan dampak yang signifikan diberbagai sektor termasuk pertanian, khususnya lalu lintas produk pertanian baik antar area atau domestik, ekspor dan impor.
Peserta yang Lulus Seleksi Tahap Pertama JPT Madya Kementerian Pertanian Nomor 1842/KP.290/A/06/2020
Peserta yang Lulus Seleksi Tahap Pertama JPT Madya Kementerian Pertanian Nomor 1842/KP.290/A/06/2020

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset