Pengumuman Peserta Yang Lulus Seleksi Tahap Pertama Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kementerian Pertanian
Senin, 12 Januari 2026 18:40:00 Rustan
Berdasarkan Berita Acara Penetapan Peserta yang Lulus Seleksi Tahap Pertama Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kementerian Pertanian Nomor 5685/KP.290/A/12/2025 tanggal 12 Januari 2026 bersama ini disampaikan Dalam rangka efisiensi waktu pelaksanaan Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kementerian Pertanian, maka proses Seleksi Tahap Ketiga (Presentasi dan Wawancara) akan dilaksanakan dalam 2 periode. Periode 1 akan dilaksanakan pada tanggal 13-14 Januari 2026 bagi pelamar yang memiliki hasil Penilaian Kompetensi (Metode Assessment Center) yang masih berlaku dan sesuai persyaratan, selengkapnya silahkan download file dilink ini.